LATAR BELAKANG
Pasca bencana Erupsi merapi tahun
2010 yang
mengakibatkan rusaknya hampir
seluruh Tanaman,
sehingga bahan makanan menjadi
mahal terutama
sayuran, lalu Ibu-ibu mengadakan
perkumpulan
membentuk KWT yang di beri nama
Sekar Pande,
Kegiatan Pembuatan Home Industri
dan memanfaatkan
pekarangan rumah untuk ditanami
sayuran dengan media Polyback .Mulanya anggota
34 Orang dansampai sekarang sudah menjadi 52
Orang.
Sekarang hampir semua pekarangan
sudah dimanfaatkan untuk tanaman
sayuran.
KWT ”SEKAR PANDE”
Berdiri Tanggal 29 Mei 2011
Alamat :
Dusun :
Pandean
Desa :
Jerukagung
Kecamatan :
Srumbung
Kabupaten :
Magelang
KEADAAN WILAYAH
q Dusun
Pandean terletak di Desa Jerukagung Kecamatan Srumbung dengan batas Wilayah:
Sebelah
Utara : Dusun Kresan
Sebelah
Selatan : Dusun Cempan
Sebelah
Timur : Dusun Wonosari
Sebelah
Barat : Desa Kradenan
q Luas
Willayah 30 Ha yang terdiri dari:
Sawah dan Tegalan
28 Ha 80% Tanaman Salak
Pekarangan 2 Ha
q Jumlah
Penduduk 476 Orang
q Jumlah
KK 119
PENGURUS
v Ketua : Sri Widiastuti
v Sekertaris : Susmiyati
v Bendahara :
Sri Utami
v
KELEMBAGAAN
v Kelompok
Tani : 1 Kelompok
v KWT : 1
Kelompok
v Kelompok
Ternak : 1 Kelompok
v Kelompok
Perikanan : 1 Kelompok
v PKK : 1
Kelompok
JENIS KEGIATAN USAHA
v Pengolahan
Hasil Pertanian
Ø Pembuatan Wingko Salak
Ø Pembuatan
Kripik Lele
Ø Pembuatan
Abon Lele
Ø Pembuatan Wajik Kacang Hijau
v Penganekaragaman Tanaman Pekarangan
. Sayuran dan
Buah-buahan
. Toga
. Kebun Bibit Sayuran
v Perikanan
: Ikan Lele
v Ternak
Kelinci
Domba
Ayam Kampung
Sarana Pendukung
KWT
v Lahan
Demplot : 700 m²
Kebun Bibit : 15
m²
Demplot : 328 m²
Kolam : 21 m²
Balai Pertemuan : 36 m²
Kebun Toga : 300 m²
v Kandang Ternak Kelompok: 160 m²
Tidak ada komentar :
Posting Komentar